Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, memastikan bahwa timnya mencoret tiga pemain asing pada musim lalu untuk Liga 1 2023/2024. Behrens sudah bilang kepada media Jerman, Bild, bahwa ia tidak akan lagi bermain untuk Persija Jakarta pada musim depan. Sementara, Yusus Helal dan Krmencik juga telah berpamitan kepada suporter Persija Jakarta lewat akun Instagram masing-masing. “Terima kasih kepada mereka…
Tag: bola
Profil Andritany Ardhiyasa, Kiper Andalan dan Kapten Persija Jakarta
Kesuksesan Persija Jakarta dalam meraih gelar juara Piala Menpora 2021 tentu merupakan hasil positif untuk mengarungi Liga 1 yang segera bergulir dalam waktu dekat. Kemenangan tersebut tentu adalah hasil kerja sama tim yang kompak terutama kinerja lini belakang Persija yang sebelumnya banyak mendapat kritik. Mulai dari pemain dan jajaran official, semua menjalankan tugasnya dengan baik….
Deretan Publik Figur Terkenal Pendukung Persija Jakarta
Persija Jakarta sebagai klub sepakbola yang bermarkas di Ibukota Indonesia, Jakarta, pasti memiliki paling banyak interaksi baik langsung maupun tidak langsung dengan tokoh atau figur penting dan terkenal. Tak jarang pula orang tersebut menjelma menjadi fans atau pendukung kesebelasan berjuluk Macan Kemayoran tersebut. Sama halnya dengan beberapa nama di bawah ini, yang diketahui merupakan pendukung…
Atlet Terbaik Persija Dari Segala Lini Formasi Tahun 2021
Meniliki sejarah perkembangan dari klub sepak bola Persija Jakarta memang memiliki berbagai dinamika yang menarik. Pembahasan tidak akan pernah luput dari nama-nama besar yang pernah menjadi punggawa selama membela klub. Bahkan, torehan prestasi menjadi bukti nyata bahwa atlet yang didatangkan memang memiliki kualitas terbaik. Raihan prestasi yang dimiliki oleh klub Persija tentunya sudah tidak diragukan…
Inilah 5 Mesin Gol Persija Terbaik Sepanjang Masa
Persija Jakarta adalah salah satu klub tersukses di Indonesia. Klub berjuluk Macan Kemayoran ini merupakan klub yang berhasil menjuarai kompetisi kasta tertinggi di Indonesia. Sebanyak 9 kali juara perserikatan dan 1 kali juara Liga Indonesia. Tentu, prestasi tersebut tidak lepas dari nama-nama pemain besar yang ikut berjasa. Klub yang berusia hampir 100 tahun ini tentu…